Sekilas Tentang Widget Histat

Bila sobat tertarik untuk memasang widget histat silahkan ikuti panduan Cara Daftar Dan Pasang Widget Histat di Blogspot
Cara Daftar Dan Pasang Widget Histat di Blogspot
- Daftarkan web/blog sobat ke Histats.com (gunakan alamat email yang valid untuk konfirmasi)
- Cek email lalu klik link konfirmasi untuk login
- Perhatikan sebelah kanan atas pada web histat klik Add Website
- Silahkan isi beberapa parameter yang disediakan sesuai dengan blog sobat
- Lanjutkan dengan klik continue
- Cari icon grafic bar seperti gambar di bawah
- Pilih counter code pada bagian atas
- Pilih Add new counter
- Langkah selanjutnya pilihlah style widget yang diinginkan tersedia dalam berbagai variasi sudah dilenkgapi dengan preview. Apa yang ingin ditampilkan pada widget? tinggal ceklist saja sesuai kebutuhan kemudian save
- Masih pada tempat yang sama klik counter id yang baru dibuat tadi lalu copy kode java script pada bagian bawah, lihat gambar berikut
- Selesai sekarang tinggal menempelkannya pada blog sobat. login ke dashboard
- Layout - Add gadget - html/java script
- Masukan kode yang telah sobat copy kemudian save
- Alhamdulillah
0 comments:
Post a Comment